PT. Puskomedia Indonesia Kreatif merupakan perusahaan yang bergerak di bidang pengembangan aplikasi mobile, desktop, dan web dengan mengedepankan standar kualitas terbaik.
Mobile Apps
Dengan sumber daya dan standar kualitas yang kami miliki, mengembangkan aplikasi mobile untuk memudahkan pekerjaan atau meningkatkan penjualan Anda bukanlah hal yang sulit dan mahal.
Desktop Apps
Kami mengembangkan aplikasi desktop yang mudah untuk digunakan dan tentunya memenuhi kebutuhan mitra. Dengan tampilan yang menarik dan kecepatan proses membuat Anda nyaman bekerja sehari-hari didepan komputer.
Website
Kenalkan usaha kepada dunia dengan mudah dan tingkatkan penjualan dengan memanfaatkan internet. Kecepatan loading dan tampilan yang menarik membuat calon konsumen mudah untuk mencari informasi mengenai usaha Anda.
Hosting Murah
Selain pengembangan aplikasi, kami juga menawarkan paket hosting super murah dengan peforma terbaik dikelasnya.